“PENINGKATAN KUALITAS PERENCANAAN MANAJEMEN EVENT UNTUK PENGEMBANGAN EKONOMI LOKAL”
Disampaikan Pada Workshop Manajemen Perencana Pengelola Event Kabupaten Magelang, 30 Oktober 2019.
“PENINGKATAN KUALITAS PERENCANAAN MANAJEMEN EVENT UNTUK PENGEMBANGAN EKONOMI LOKAL”
Disampaikan Pada Workshop Manajemen Perencana Pengelola Event Kabupaten Magelang, 30 Oktober 2019.

Dear all participants…
Terima kasih sudah mengikuti Workshop Event Management ini, untuk itu sebelumnya mohon berkenan memberikan tanggapan dalam kolom ini antara lain :
– Perkenalkan diri Anda: Nama, Pendidikan terakhir, Bidang usaha/pekerjaan sekarang ini?
– Apa yang Anda ketahui tentang industri Event di sekitar kota/tempat tinggal Anda hingga sekarang ini?
– Apa yang Anda ketahui tentang industri MICE hingga sekarang ini?
– Event apa saja yang Anda ketahui sudah terselenggara setiap di Magelang?
Best Regards
Solichoel Soekaemi, S.Kom., M.MPar.
MICE Asesor & Auditor Specialist
Perkenalkan nama saya Ester Wulandari, mahasiswa STIEPARI semester 5
Perkenalkan nama saya Rifqi Ubaidillah, Mahasiswa semester 7 Universitas Tidar
1. Event merupakan acara/agenda/kegiatan/festifal yang ditujukan untuk memperingati dan merayakan hal-hal penting, pada waktu tertentu dengan tujuan untuk menyampaikan pesan atau komunikasi dengan pengunjung
Nama : ikhsanudin
Nama: Mila
Pendidikan terakhir: SMK adm perkantoran
Event adalah peristiwa yang sengaja diadakan
MICE
Meeting = rapat
Incentive = perjalanan wisatanya
Conference = pertemuan
Exhibition = pameran
Event
Gelar budaya wanurejo
Borobudur night carnival
Wanurejo night market
Ada yang lupa..
Pekerjaan
BAPARDES
desa wisata wanurejo
POKDARWIS
Desa wisata wanurejo
Salam kenal, saya Arliszakha.
Dari Kampoeng Dolanan Nusantara
1.Hal apa saja yang layak didanai Pemerintah dan aspek apa yang bisa diserahkan masyarakat, berapa anggaran untuk itu?
2. Berapa anggaran untuk sertifikasi?
3. Supaya event bisa berbayar langkahnya seperti apa?
Gunawan, MM, Jual kaos polos, jasa sablon & bordir, telor ayam kampung
- Event di sekitar kabupaten magelang mayoritas dilaksanakan mandiri oleh komunitas2 desa, kalua ada event cukup besar biasanya malah dikelola oleh pihak dari luar kabupaten Magelang.
- Industri MICE di kabupaten Magelang belum berkembang karena keterbatasan sumberdaya manusia dan juga lokasi yang belum sesuai dengan aturan UU dalam pengelolaan MICE. Yang sudah sedikit berkembang adalah dalam hal Intensive Tour karena kabupaten Magelang mempunyai sumber daya alam yang cukup menarik, namun organisasi penyelenggara dari luar kabupaten Magelang.
– Festival Tlatah Bocah I - XIII
- Suran Tutup Ngisor
- Festival 5 Gunung
- Merti dusun di berbagai desa
- Salaman Art Day
- Festival Pasar Rakyat
- Festival Lembah Merapi
- dll